Tuhan
Tolong ajarkan kami berpikir
Telah lama kami tiada berpikir
Tuhan ajari pula kami merasai
Telah lama perasa kami tak fungsi
Â
Tolong ya Tuhan, pecutlah agar kami berdiri
Begitu lama merangkak menyiksa diri sendiri
Â
Tuhan yang pengasih
Jauhkanlah kami dari keserakahan
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!