Kemerdekaan yang diraih
di atas tetesan darah, keringat dan air mata
di atas perjuangan yang tak mudah
Kemerdekaan yang kini bisa dinikmati
generasi penerusnya tanpa bersusah payah
hidup nyaman tanpa Perang
Tanpa adanya perbudakan
menjadi Bangsa yang berdaulat
yang dapat berkata lantang
Saya INDONESIA....!
saat ini yang harus diperangi
yaitu Kebodohan, Kemiskinan dan Kemalasan
Written By Hera Veronica
Jakarta, April 26,2020
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!