Trio Penyerang yang bisa menjadi pilihan adalah Marselino Ferdinan. Sosok ini selain sebagai pemain gelandang serang juga bisa menjadi pemain sayap bersama Ragnar Oratmagoen.Â
Mereka berdua melengkapi sebagi trio penyerang bersama Rafael Struick dengan pelapis Dimas Drajad dan Egy Maulana Fikri.Â
Untuk barisan penyerang ini yang tidak dipanggil adalah Witan Sulaeman karena yang bersangkutan tengah melakukan ibadah haji.Â
Melihat kompsisi tersebut, terlihat skuad asuhan Shin Tae yong ini sangat siap menghadapi laga menghadapi Irak dan Filipna pada sisa Kualfikasi Piala Dunia grup F zona Asia.Â
Skuad Timnas Garuda harus secepatnya meraih tiga poin pada laga lawan Irak atau paling tidak mereka bermain imbang untuk mengamankan posisi penting di peringkat kedua.Â
Apalagi tampaknya Irak kemungkinan besar akan menurunkan pemain-pemain skuad mudanya yang bermain di Piala Asia U23 Qatar bulan lalu. Hal ini mereka lakukan sebagai laga uji coba dalam persiapan menghadapi Olimpiade Paris bulan Juli mendatang.Â
Timnas Garuda selamat berjuang. Semoga menang lawan Irak dan Filipina. Bravo Merah Putih.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H