Mohon tunggu...
AKIHensa
AKIHensa Mohon Tunggu... Penulis - PENSIUNAN sejak tahun 2011 dan pada 4 Mei 2012 menjadi Kompasianer.

KAKEK yang hobi menulis hanya sekedar mengisi hari-hari pensiun bersama cucu sambil melawan pikun.

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

"Epic Comeback" Chelsea yang Memukau di Kandang Crystal Palace

13 Februari 2024   05:45 Diperbarui: 13 Februari 2024   07:15 283
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Conor Gallagher mencetak dua gol untuk Chelsea dalam kemenangan 3-1 atas Crystal Palace (Foto Skysports).

Namun 10 kali mengalami kekalahan adalah paling buruk dalam penampilannya Chelsea di Premier League. 

Pelatih Chelsea, Mauricio Pochettino menyambut gembira kemenangan tersebut. Pochettino membeberkan kunci kemenangan Chelsea dengan menyatakannya kepada Skysports (12/42/24) : 

"Kami hanya ingin membangun kepercayaan diri dan menyadari bahwa kami harus lebih konsisten. Kami menggunakan dua striker di antara bek tengah dan bek sayap. 

"Kami menempatkan Gusto dan Chilwell lebih tinggi dan mengalirkan bola lebih cepat dengan Enzo di nomor 10 peran itu membantu kami mencetak gol."Ujar Pochettino. 

Formasi pada babak kedua dengan pola 3-4-1-2 ternyata berhasil membuat serangan Chelsea berbuah gol yang sebelumnya pada babak pertama selalu buntu. 

Kemenangan ini juga membuat Chelsea selalu memenangkan 13 pertandingan terakhir mereka di Premier League melawan Crystal Palace. 

Sebuah rekor kemenangan terlama bagi sebuah tim melawan lawan tertentu dalam sejarah kompetisi Premier League. 

Sementara itu kekalahan Crystal Palace membuat mereka tetap ada di posisi ke-15. 

Memiliki jarak hanya sebesar lima poin di atas klub yang ada pada zona degradasi. 

Selamat untuk The Blues Chelsea atas kemenangan penting pada malam itu. 

Semoga mereka tetap konsisten untuk terus memperbaiki posisi di  klasmen Premier League. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun