Mohon tunggu...
AKIHensa
AKIHensa Mohon Tunggu... Penulis - PENSIUNAN sejak tahun 2011 dan pada 4 Mei 2012 menjadi Kompasianer.

KAKEK yang hobi menulis hanya sekedar mengisi hari-hari pensiun bersama cucu sambil melawan pikun.

Selanjutnya

Tutup

Raket Pilihan

Putri KW, Febriana dan Pratiwi Lolos ke Perempat Final Taipei Open 2023

22 Juni 2023   16:59 Diperbarui: 23 Juni 2023   05:57 258
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Putri KW lolos ke 8 besar di ajang Taipei Open 2023 (Foto PBSI). 

Sebelumnya pada babak 32 besar, wakil tuan rumah lainnya, Chang Yi Li tunduk kepada Putri KW dengan dua gim, 16-21 dan 16-21. 

Pada nomor tunggal putri ini, Tai Tzu Ying menjadi unggulan pertama. Pemain Taipei ini tampaknya tidak mendapatkan saingan berarti dari pemain-pemain unggulan lainnya. 

Diprediksi Tai Tzu Ying relatif dengan mudah bisa melewati laga demi laga hingga final. Di grupnya ada beberapa pemain seperti Supanida Kathetong yang bertemu di perempat final. Di semi final ada Pai Yu Po pemain tunggal rekan satu negara. 

Putri KW sendiri sebenarnya memiliki peluang lolos ke final tetapi dengan perjuangan yang lebih keras dan kemauan teguh. 

Mari kita lihat lawan-lawannya. Pada perempat final ada Beiwen Zhang dari USA. Terakhir Putri kalah dari pemain USA ini di Malaysia Masters 2023. 

Tantangan di perempat final ini jika bisa dilewati denga sukses, maka Putri optimis bisa menang di semifinal melawan pemenang antara pemain belia asal Thailand, Pitchamon Optahniputh dan Sung Shuo Yun asal Taipei. 

Mari kita tunggu kiprah pemain-pemain Indonesia di Taipei Open 2023 ini. Bravo Merah Putih. 

Salam badminton @hensa17.  

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun