Mohon tunggu...
AKIHensa
AKIHensa Mohon Tunggu... Penulis - PENSIUNAN sejak tahun 2011 dan pada 4 Mei 2012 menjadi Kompasianer.

KAKEK yang hobi menulis hanya sekedar mengisi hari-hari pensiun bersama cucu sambil melawan pikun.

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Manchester United Vs City dalam Derby Klasik, Menunggu Momen-Momen Menarik

30 September 2022   07:10 Diperbarui: 30 September 2022   07:29 384
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gundogan dan Eriksen penentu derby panas Manchester (Foto Premierleague.com). 

Eriksen memiliki visi bermain yang tajam. Eksekusi operan progresifnya sangat akurat dan membahayakan gawang lawan. 

Kemampuan membaca permainan dan sangat cerdas dalam membuka ruang banyak terbukti dalam laga-laga United.

Sebuah contoh ketika Eriksen berlari menerobos lini belakang Gunners untuk memberi umpan kepada Marcus Rashford menhasilkan gol ketiga United saat laga tersebut. 

Saat menguasai bola, dirinya membawa suasana tenang bagi permainan United. Eriksen telah membuktikan berhasil meningkatkan permainan build-up bagi Manchester United.

Pemain berusia 30 tahun itu juga menunjukkan kepercayaan diri menghadapi setiap laga yang menjadi agenda klub.

Pengalaman Eriksen bermain bersama Ajax, Tottenham Hotspur dan Inter Milan memperkaya permainannya sebagai gelandang yang matang. 

Juga menjadi faktor yang baik untuk mentalitas yang dibutuhkan bagi timnya dalam menghadapi tekanan sebuah derby penting di Premier League. 

Bagaimanapun Eriken dan Gundogan adalah dua sosok yang menjadi penentu permainan kedua tim dalam derby klasik ini.

Duel Gundogan dan Eriksen sangat menarik dan menjadi momen-momen menentukan duel derby Kota Manchester. Selamat bertanding.

Salam bola @hensa.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun