Mohon tunggu...
Hennie Triana Oberst
Hennie Triana Oberst Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penyuka traveling dan budaya

Kompasianer Jerman || Best in Citizen Journalism Kompasiana Awards 2023

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Artikel Utama

Solo Traveling untuk Wanita, Hal Penting untuk Diperhatikan

7 Juli 2023   04:23 Diperbarui: 8 Juli 2023   01:41 761
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kata-kata sederhana yang artinya; "selamat pagi/ siang/ malam," "terima kasih," "maaf," dan "sampai jumpa." Penduduk setempat pasti akan menyambut dengan senang hati. 

- Bersikap terbuka dan tetap waspada

Walaupun seseorang melakukan perjalanan sendirian, sebetulnya dia tidak pernah sendiri. Banyak orang yang akan dijumpai dan menjadi teman berbicara, bahkan mungkin pertemanan bisa berlanjut.

Pertemuan di penginapan, tempat wisata, atau di restoran dan kafetaria mungkin saja terjadi. Mengobrol dengan orang-orang yang dijumpai dalam perjalanan sangat menyenangkan, apalagi jika memiliki kesukaan yang sama. 

Namun begitu, tetaplah waspada pada orang yang baru dikenal. Sedikit curiga mungkin lebih baik, daripada terjadi hal yang tidak diinginkan. Jangan percaya begitu saja. Hindari ajakan untuk pergi ke tempat yang asing dan jauh, atau saat ditawari menumpang di kendaraannya.

- Nikmati solo traveling

Biasanya, orang bepergian ingin mendapat kesenangan. Jadi, nikmatilah solo traveling dengan hati yang bahagia. Siapa tahu, anda mendapat teman-teman baik yang menambah kebahagiaan hidup. 

Selamat jalan-jalan!

Hennie Triana Oberst
Germany, 06.07.2023

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun