Faktor-faktor yang menjadi tantangan/penghambat pelaksanaan pembelajaran di dalam modul ini adalah di awal mempelajari modul, beberapa CGP agak kesulitan mengakses LMS karena keterbatasan jaringan internet dan belum memahami alur mempelajari modul. Selain itu ada juga CGP yang sedang dalam keadaan merawat keluarganya yang sakit. Namun hal itu hanya di awal-awal saja, setelah mereka saling memotovasi dan saling support satu sama lain baik dengan CGP lain maupun dengan PP dan Fasilitator, dapat mengatasi tantangan tersebut.
Dari fasilitasi yang Anda lakukan di modul ini, apa rencana perbaikan yang akan Anda lakukan untuk modul berikutnya?
Rencana perbaikan yang akan saya lakukan untuk modul berikutnya adalah memberikan coaching yang lebih optimal dan maksimal lagi agar membantu para CGP mempelajari dan memahami modul berikutnya dengan baik.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H