Kini seiring berjalannya waktu dalam peradaban kemajuan jaman dan perkembangan teknologi yang pesat apakah kita sebagai generasi milenial masih tetap diam dan membisu melihat realita ini ?
Mari kita bersama bersatu hati dalam kebhinekaan dari Sabang sampai Merauke meruba pola pikir kita dalam kesadaran diri akan pentingnya literasi dalam kehidupan sehari-hari untuk meningkatkan kualitas hidup, mematangkan keterampilan dan memperlancar dalam membangun komunikasi dengan dunia sosial, mari belajar dan terus belajar oleh karena satu-satunya senjata yang mampu mengubah dunia adalah " BELAJAR, BELAJAR, BELAJAR dan terus BELAJAR. Ingat Jangan pernah lelah untuk belajar dan teruslah menuntut ilmu.
Semoga bermanfaat.
Hengki Mau.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H