1. membuat agenda belajar dari yang kurang menarik menjadi menarik atau jelas tujuanya.
dengan adanya agenda belajar yang tepat dapat membantu guru untuk mengatur alokasi waktu dan materi yang akan dipelajari.
2. menentukan gaya belajar yang tepat.
menentukan gaya belajar ataupun metode yang bervariasi dalam memilih model pembelajaran yang sesuai dengan materi yang akan dipelajari dan sesuai dengan karakteristik peserta didik.
3. memberikan reward kepada peserta didik.
pemberian reaward kepada peserta didik dapat memicu semangat belajar serta motivasi yang dapat dicapai.
4. memberikan pujian atas jawaban yang diberikan.
sudah selayaknya peserta didik diberikan pujian baik yang mampu memaparkan atau menjelaskan sesuatu permasalahan maupun yang belum tepat, sehingga bisa menimbulkan motivasi belajar bagi peserta didik agar yang lebih aktif.
5. memberikan dorongan kepada peserta didik untuk belajar.
strategi ini berupaya untuk memberikan perhatian lebih kepada peserta didik, jadi guru harus lebih teliti dan jeli terhadap kondisi peserta didiknya yang belum atau tertinggal dari peserta didik yang berprestasi.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI