Mohon tunggu...
Malin manangguang
Malin manangguang Mohon Tunggu... Jurnalis - Lahir di pariaman, Lubuak aluang, Teluk belibi

Kebaikan., adalah satu satunya investasi yang tidak pernah gagal.

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Ikatan Wanita Minang Riau, Dikukuhkan di Gedung Manggala Kateman

11 Desember 2022   09:48 Diperbarui: 11 Desember 2022   11:10 492
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

"IKATAN WANITA MINANG RIAU KATEMAN, DI KUKUHKAN DI GEDUNG MANGGALA "

PELANTIKAN KETUA  IKATAN WANITA MINANG RIAU (IWMR) Sungai Guntung kateman, Kabupaten indragiri hilir Riau periode 2022-2027 (10/12) di gedung manggala kota sungai Guntung.

Acara yang di hadiri oleh camat kateman, kapolsek, Danramil serta muspika dan tokoh masyarakat dan pemuda  di bumi kota industri itu cukup meriah,  

Pengukuhan serta pelantikan pengurus ikatan wanita minang riau kecamaktan kateman itu, di kukuhkan oleh ibu Suryani SH ketua oleh DPD ikatan wanita minang riau indra giri hilir.
Dalam kata sambutan suryani SH. ikatan wanita minang riau.


Adalah ..!  bundo kanduang  "Limpapeh rumah nan gadang, umbun puruak pegangan kunci, pusek Jalo kumpulan tali, hiasan dalam nagari, nan gadang basah batuah, ba alam laweh ba padang lapang.".  


Kata beliau dan juga tak lupa mengajak IWMR kateman selalu bersinergi dengan organisasi organisasi lain di bumi kateman dalam membangun kebersamaan dan kekuargaan di kecamatan tua kabupaten Indragiri hilir itu.  

Dengan Motto  "dima bumi di pijak, di situ langik di junjung"

Hal senada juga di sampaikan oleh ketua umum Terpilih IWMR  (ikatan wanita minang riau) kateman hj. Hernizulfia "wanita (bundo kanduang ) adalah ujung tombak dalam membangun moral adat budaya dan agama generasi penerus, itu di mulai dari lingkup yang kecil, yaitu rumah tangga, kelompok kelompok kecil dan organisasi kewanitaan hingga melekat gelar bundo kanduang di pribadi wanita itu sendiri, kata ibu dari tiga putra dan putri. Dr weny astika dewi ,hery saputra dan Nely erba dalam kata sambutan di pelantikan dan pengukuhan kepengurusan IWMR di Gedung Manggala saptu malam 10/12 .
 

Poto para tamu undangan/dokpri
Poto para tamu undangan/dokpri
Sebagai nahkoda bundo kanduang. Wanita  kelahiran sungai geringing, Pariaman itu juga mengingatkan,  di samping berperan aktif di organisasi wanita jangan lupa perannya sebagai ibu dan istri bagi suami.  
 
Acara pengukuhan itu, Di hibur oleh Tari pasambahan oleh remaja putri minang serta tari piring yang merupakan tari khas minang kabau dalam menyambut datang masa panen..

Tari piring yang bawa oleh anak anak berdarah minang kabau kelahiran sungai Guntung itu, Tidak terlepas dari dedikasi bundo kanduang dalam menumbuh kembangkan budaya tradisi minang di perantauan, dan di ikuti oleh tarian babendi bendi oleh ibu-ibu ikatan wanita minang riau.

Dokpri
Dokpri

"Meriah dan penuh kekeluargaan ,, itulah Yang tergambar dari acara malam pelantikan bundo kanduang di kecamatan pesisir kabupaten Indragiri hilir,. Para tamu yang sebagian besar adalah masyarakat minang itu , terlihat akrab satu lainnya dan optimis akan kepengurusan bundo kanduang/IWMR dalam membangun Generasi kedepan serta menjalin sinergitas dengan organisasi lain di sungai Guntung.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun