Mohon tunggu...
Hendra Wattimena
Hendra Wattimena Mohon Tunggu... Mahasiswa - Penulis

Puisi | Perencanaan Wilayah | Politik | Olahraga | Isu Terkini

Selanjutnya

Tutup

Life Hack

Tutorial Membuat Karikatur lucu dan Unik Tanpa Menggunakan Aplikasi

9 Februari 2022   14:38 Diperbarui: 9 Februari 2022   15:32 3556
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar Karikatur Keren (Sumber: Dokumen Pribadi)

Apakah anda ingin membuat foto terlihat menarik seperti karikatur diatas?, atau ingin mengedit foto buat orang tersayang dengan karakter karikatur yang sangat lucu dan juga imut. Nah, disini saya ingin mengajarkan anda bagimana membuat karikatur tersebut dengan sangat muda tanpa ribet-ribet men- download aplikasi. Bagimana caranya?, yuk simak pembahasan berikut ini sampai selesai.

Pertama-tama kamu harus masuk terlebih dahulu pada situs web disamping ini https://toonme.com/ Klik kemudian anda akan dibawakan pada halaman situs webnya.

Ketika suda muncul tampilan seperti di bawah ini, klik tanda plus tersebut yang bertuliskan upload a Photo to start, kemudian pilih foto mana di galeri anda yang ingin anda buat .

Tahap Pertama (Sumber: Tangkap Layar Situs Web https://toonme.com/result)
Tahap Pertama (Sumber: Tangkap Layar Situs Web https://toonme.com/result)

Tunggu beberapa saat, anda akan dibawakan pada halaman dimana foto karikatur wajah anda sudah jadi, disana akan terdapat banyak sekali pilihan gambar yang bisa anda pilih. 

Tahap Kedua (Sumber: Tangkap Layar Situs Web https://toonme.com/result)
Tahap Kedua (Sumber: Tangkap Layar Situs Web https://toonme.com/result)

Scroll ke bawah dan pilih sesuai selera anda, jika dirasa sudah maka anda tinggal men- download saja dengan cara klik menu  download in HD.

Hasil Gambar (Sumber: Tangkap Layar Situs Web https://toonme.com/result)
Hasil Gambar (Sumber: Tangkap Layar Situs Web https://toonme.com/result)

Bagimana?, sangat mudah bukan, hasil dan kualitasnya juga sangat unik. Yuk, jangan lupa bagikan tutorial ini ke media sosial anda sebanyak-banyak mungkin serta jangan lupa komen di kolom komentar jika kalian belum paham atau gagal dalam membuat karikaturnya. Selamat mencoba!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Life Hack Selengkapnya
Lihat Life Hack Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun