Menjadi pemenang karena perang. Apa yang bisa dibanggakan? Harga diri, nama besar, pujian?
Menang perang bisa saja mengakhiri konflik. Tapi bara api dendam masih akan tetap menyala pada mereka yang dikalahkan.
Daripada merindu dendam yang suatu saat ketika menemukan momentum yang tepat, bukankah lebih baik untuk merindu damai?
26 Februari 2022
Hendra Setiawan
*) Sebelumnya: Â Teroris Kok Dibela
Puisi: Â Berilah Kami Cinta
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H