Minum air putih yang cukup membantu menjaga kulit tetap terhidrasi dan sehat.
- Konsumsi Makanan yang Bergizi
Makan makanan yang bergizi membantu memberikan nutrisi yang dibutuhkan oleh kulit.
- Kelola Stres
Stres dapat berdampak negatif pada kesehatan kulit. Kelola stres dengan baik melalui yoga, meditasi, atau aktivitas lainnya.
Rekomendasi Produk
Beauty of Angel White Tomato Series menjadi pilihan skincare yang tepat untuk kamu yang ingin memiliki kulit yang cerah bersinar. Skincare ini memiliki kandungan utama white tomato yang kaya akan antioksidan.
Likopen dan dan beta karoten tinggi pada white tomato bisa membantu melindungi tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas. Skincare ini juga mengandung Glutathione yang bisa bantu kulit menghambat produksi melanin dan mencerahkan kulit.
Niacinamide yang terkandung dalam Beauty of Angel White Tomato Series dapat membantu mencerahkan kulit wajah. Dengan pemakaian yang optimal, kamu juga bisa mendapatkan kulit mulus, cerah, dan glowing. Terdapat empat skincare dalam rangkaian produk ini, di antaranya Face Wash, Face Toner, Day Cream, serta Night Gel. Produk ini juga telah telah tersertifikasi halal MUI dan terdaftar di BPOM, menjamin keamanan dan kehalalannya.
Penutup
Skin cycling adalah metode perawatan kulit yang sederhana dan efektif untuk membantu kamu mendapatkan kulit yang sehat dan bercahaya. Pastikan untuk memilih produk skincare yang sesuai dengan jenis kulit kamu dan lakukan tes alergi terlebih dahulu sebelum menggunakan produk baru.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H