Mohon tunggu...
H.Asrul Hoesein
H.Asrul Hoesein Mohon Tunggu... Wiraswasta - Pemerhati dan Pengamat Regulasi Persampahan | Terus Menyumbang Pemikiran yang Sedikit u/ Tata Kelola Sampah di Indonesia | Green Indonesia Foundation | Jakarta http://asrulhoesein.blogspot.co.id Mobile: +628119772131 WA: +6281287783331

Pemerhati dan Pengamat Regulasi Persampahan | Terus Menyumbang Pemikiran yang sedikit u/ Tata Kelola Sampah di Indonesia | Green Indonesia Foundation | Founder PKPS di Indonesia | Founder Firma AH dan Partner | Jakarta | Pendiri Yayasan Kelola Sampah Indonesia - YAKSINDO | Surabaya. http://asrulhoesein.blogspot.co.id Mobile: +628119772131 WA: +6281287783331

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Donor Darah, Cinta Diri dan Orang Lain

20 September 2022   21:54 Diperbarui: 20 September 2022   22:04 338
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tempat sampah - kotak merah - limbah medis B3 dalam wadah isi dos kuning, Senin (19/9/22). Sumber: DokPri

Sederhana untuk menjadi pahlawan di kehidupan nyata, yaitu menjadilah seorang pendonor darah secara rutin per tiga bulan atau satu kali dalam dua bulan (ikuti petunjuk PMI).

Bagaimana tidak? Menurut dr. Anita Amalia dari Klik Dokter, setiap 1 orang yang mendonorkan darahnya dapat menyelamatkan 3 hingga 4 orang yang membutuhkan. 

Sungguh luar biasa bila menjadi pendonor darah rutin. Selain menyehatkan diri sendiri, juga sekaligus membantu dan menyelamatkan jiwa manusia, stay safe and keep healthy.

Segera melakukan donor darah rutin agar tetap sehat atau selalu menjaga kesehatan dan berharap agar orang lain selalu berada pada keselamatan dan keadaan baik-baik saja.

Penulis kemarin, Senin 19 September 2022 tiba masa donor darah secara rutin di Palang Merah Indonesia (PMI) Kramat Raya, Jakarta Pusat. 

Kegiatan donor darah ini sangat penting untuk membantu masyarakat yang sedang membutuhkan, sekaligus menyehatkan diri. Keluarkan darah kotor kita, namun menjadi darah bersih pada orang lain yang setiap saat dibutuhkan.

Juga membantu kita si pendonor, menjadi sehat bila rutin melakukan donor darah.

Penulis akan menjelaskan dengan foto proses pelaksanaan donor darah sampai kepada proses transfusi darah.

Apa yang Dilakukan pada Darah setelah donor adalah:

  • Didinginkan
  • Disortir berdasarkan waktu
  • Dipisahkan sesuai komponen
    Tiap komponen disimpan dengan metode berbeda
  • Dilakukan uji sampel tabung reaksi
  • Diberikan ke rumah sakit
  • Darah akhirnya ditransfusikan

Perhatikan langkah berikutnya melalui foto dibawah ini (semua dokumen pribadi), kebetulan penulis juga sejak lama menjadi pendonor darah secara rutin di Jakarta, sekali dalam tiga bulan.

Penulis melakukan donor darah di PMI Jakarta Pusat, Senin (19/9/22). Sumber: DokPri
Penulis melakukan donor darah di PMI Jakarta Pusat, Senin (19/9/22). Sumber: DokPri

Penulis melakukan donor darah di PMI Jakarta Pusat, Senin (19/9/22). Sumber: DokPri
Penulis melakukan donor darah di PMI Jakarta Pusat, Senin (19/9/22). Sumber: DokPri

Proses pengelolaan darah di PMI Jakarta Pusat, (19/9/22). Sumber: DokPri
Proses pengelolaan darah di PMI Jakarta Pusat, (19/9/22). Sumber: DokPri

Proses pengelolaan darah di PMI Jakarta Pusat, (19/9/22). Sumber: DokPri
Proses pengelolaan darah di PMI Jakarta Pusat, (19/9/22). Sumber: DokPri

Proses pengelolaan darah di PMI Jakarta Pusat, (19/9/22). Sumber: DokPri
Proses pengelolaan darah di PMI Jakarta Pusat, (19/9/22). Sumber: DokPri

Tempat sampah - kotak merah - limbah medis B3 dalam wadah isi dos kuning, Senin (19/9/22). Sumber: DokPri
Tempat sampah - kotak merah - limbah medis B3 dalam wadah isi dos kuning, Senin (19/9/22). Sumber: DokPri

In Syaa Allah, akan segar bugar bila menjadi pendonor, salah satu strategi mencegah penyakit adalah lakukan donor darah. Disamping membantu masyarakat yang membutuhkannya.

Jakarta, 20 September 2022

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun