Lalu Abi membawa satu buah cottonbuds, ia langsung mempraktikkan apa yang dipelajarinya dari video youtube kemarin. Setelah selesai memberi makan bayi ikan cupang atau burayak, ia langsung mengecek HP-nya dan membalas pesan putri. "Mbb, Put, kemarin aku ketiduran," ketik Abi. Tidak lama kemudian, Abi kembali menonton youtube karena ia tidak mau hasil dari perkembangbiakan ikan cupangnya itu menggalami  kegagalan.
Abi selalu menonton tutorial perawatan bayi ikan cupang dari mulai menetas sampai dua minggu masa pertumbuhan, karena tubuh dan mulut bayi ikan cupang yang sangat kecil harus menyesuaikan dengan makanannya. Tiga jam kemudian muncul nofikasi pesan dari Putri. "Iya, Bi, engga apa-apa," kata Putri yang memberikan emoji sedih. Berbeda dengan sebelumnya, sekarang Abi pun segera membalas pesan dari kekasihnya itu.
"Iya, Put, aku lagi nonton youtube buat cari tutorial ternak ikan cupang." Putri pun memberikan ijin kepada Abi untuk melanjutkan aktifitasnya. "Yaudah, Bi, lanjutin aja" kata Putri diakhiri emoji senyum.
Be ContinueÂ
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H