Mohon tunggu...
achmad hasan alkaf
achmad hasan alkaf Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

Mahasiswa S1 Manajemen Universitas Airlangga

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Pentingnya Edukasi Seks kepada Anak Remaja di Indonesia

14 Juni 2022   22:37 Diperbarui: 14 Juni 2022   22:52 127
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pada gagasan kali ini saya memilih untuk kita mulai mementingkan kembali perihal edukasi seksual kepada usia anak hingga remaja di Indonesia karena melihatnya semakin banyak korban yang mengalaminya dan setiap tahunnya jumlah korban semakin bertambah. Maka untuk mengurangi hal tersebut kita harus bisa tanggap dengan cara memberikan Pendidikan yang baik dan benar tentang hal tersebut dan sudah tidak lagi menganggap bahwa itu adalah hal tabu yang tidak perlu diajarkan. 

Sudah saatnya kini kita untuk lebih peduli lagi dengan masa depan para generasi muda di Indonesia. Teknik implementasi yang akan dilakukan dengan cara atas persetujuan pemerintah hingga memasukkan Pendidikan ini di dalam kurikulum sekolah juga dengan cara lain, orang tua masing-masing anak murid tiap sekolah yang ada di Indonesia harus bisa memberikan ajaran tersebut sedini mungkin dan janganlah lagi berfikir bahwa Pendidikan itu adalah hal yang tabu. 

Prediksi hasil yang diharapkan akan tercapai ialah para generasi muda terkhususnya usia anak hingga remaja lebih memahami lagi tentang seksualitas dan mengerti bahwa hal tersebut tidak boleh dilakukan atas kesenangan sendiri pada usianya karena akan menimbulkan dampak yang berbahaya nantinya, juga bekal untuk nantinya saat dewasa bagaimana para anak remaja ini nanti tahu bagaimana cara menjaga Kesehatan kelaminnya dengan baik dan benar. Juga membekali Pendidikan ini agar berkurangnya oknum-oknum nakal yang tidak bisa mengontrol akan hausnya diri mereka sendiri, jadi bisa langsung diketahui dan segera ambil tindakan lanjutan yang akan dibantu oleh psikolog Indonesia

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun