Mohon tunggu...
Harris Aryadin
Harris Aryadin Mohon Tunggu... Penulis - Karyawan Swasta

Penulis Freelance

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Menang Tipis dari Crystal Palace, Arsenal Tembus Papan Atas Klasemen Liga Inggris Musim 2023/2024

22 Agustus 2023   12:40 Diperbarui: 22 Agustus 2023   12:54 204
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Arsenal berhasil menang tipis atas Crsytal Palace pada babak kedua liga Inggris musim 2023/2024.

Bertandang di stadion Selhurst Park Stadium, Selasa, 22 Agustus 2023, dini hari WIB. Klub yang dijuluki sebagai "The Gunners" tersebut berhasil menaklukkan tuan rumah dengan skor 1-0.

Gol semata wayang Arsenal tersebut, dicetak oleh Odegaard di menit ke 57' melalui tendangan penalti. Arsenal, berhasil mendapatkan tendangan penalti, setelah salah satu pemain Crsytal Palace melakukan pelanggaran pada kotak terlarang.

Menit ke 67' the Gunners terpaksa harus kehilangan 1 pemainnya, setelah Takehiro Tomiyasu mendapatkan kartu kuning keduanya dan dikeluarkan dari lapangan. Walaupun demikian, Arsenal mampu mempertahankan keunggulannya hingga pertandingan berakhir.

Kemenangan ini, mengantarkan Arsenal ke peringkat 3 klasemen sementara, dengan perolehan 6 poin sama dengan yang diperoleh Brighton dan Manfaat City yang berada di urutan 1 dan 2. Brighton memiliki selisih gol terbanyak dan berhak berada di puncak klasemen.

Sedangkan, Crsytal Palace sendiri berada di peringkat 11 klasemen sementara, dengan perolehan 3 poin dari dua pertandingan perdananya.

Selanjutnya, pada pertandingan babak ke tiga liga Inggris musim 2023/2024. Arsenal akan menjamu Fulham, pada hari Sabtu, 26 Agustus 2023, pukul 21.00 WIB di Emirates Stadium.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun