Mohon tunggu...
harman dahsyat
harman dahsyat Mohon Tunggu... Penulis - Be Inspiring and Useful for Others

Terus menginspirasi dan memberikan banyak manfaat untuk orang banyak.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Mengejar Impian Sampai Negeri Kanguru

7 Februari 2019   22:39 Diperbarui: 8 Februari 2019   01:10 51
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Lulusan SMK Berhasil Menjadi Profesional Worker di Autralia (foto koleksi pribadi)

Selain itu, jenjang karier atau posisi yang lebih bagus juga melatarbelakangi kepindahannya di perusahaan lain. Misalnya untuk mencapai level senior kalau menetap di satu perusahaan butuh waktu yang lama. Yang ketiga adaah faktor berakhirnya project yang dikerjakan.

Sino menyampaikan bahwa "faktor luck" (keberuntungan) setiap orang itu ada, namun untuk menggapai "luck" tersebut butuh usaha yang ekstra, pantang menyerah. Hal ini berlaku untuk semua bisnis dan pekerjaan. Tentunya skill dan networking sangat dibutuhkan. Jika kita mempunyai skill yang hebat dan jaringan serta performance yang unggul akan membantu dalam mendapatkan pekerjaan. Ia secara pribadi merasa sangat beruntung dapat kesempatan kerja di Aussie.

Sahabat Sejati

Sosok yang saya ceritakan di atas adalah sahabat baik saya sejak SD sampai saat ini. Di Sekolah Dasar, ia adalah teman sebangku di SD Negeri Donan IV Cilacap. Pada saat mencari sekolah lanjutan tingkat pertama yang belum ada di kampung, kami pun mencari dan mendaftar bersama di kota, SMP N 3 Cilacap, meski di kelas yang berbeda, saya masih ingat ia di kels B dan saya di kelas E. Kemudian, lulus dari SMP ia melanjutkan ke SMK N 2 Cilacap dan saya ke SMA N 1 Cilacap. Meski tempat tinggal dan sekolah kami berbeda, kami sering janjian untuk pulang ke kampung secara bersama-sama.

Persahabatan kami mulai bertaut kembali ketika usai kuliah awal tahun 2002 saya mencari kerja di Jakarta. Di waktu libur beberapa kali saya sempatkan main ke rumah kontrakannya. Bahkan ketika ia mau membeli sepeda motor, karena profesi saya sebagai seorang sales, ia mempercayakan saya melakukan pemesanan. Tahun 2007 sebelum ia melanjutkan kerja di Australia, ketika ia melamar dan menikahi gadis pujaannya, saya pun stand by untuk mengantarnya.

Makin Sehat, Bahagia dan Sukses selalu sob......... !!!

Semoga Bermanfaat
Semangat Berbagi Inspirasi
Semangat Menebar Manfaat

Harman

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun