Kepedulian sosial dimasa pandemi telah membuat bangsa ini mengetahui berbagai potensi dalam negeri yang belum dikelola dengan maksimal dan belum dimanfaatkan secara baik. Potensi-potensi baru yang didapatkan melalui berbagai aksi kepedulian sosial menjadikan bangsa ini memasuki era baru kebangkitan nasional.
Era baru yang disadari atau tidak disadari ini harus tetap dibangun dengan sinergitas yang kuat dari berbagai elemen masyarakat, baik pemerintah maupun warga masyarakat.Â
Potensi-potensi dalam negeri harus dibangun dengan prinsip-prinsip yang adaptif sebagai langkah mitigasi risiko dan recovery. Dengan demikian, pembangunan manusia seutuhnya yang menjadi cita-cita bangsa ini dapat diwujud-nyatakan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H