Maka suatu saat nanti manusia bisa menyandang predikat sebagai makhluk pembaca selain makhluk sosial. Dengan demikian, literasi merupakan syarat utama atas keberhasilan umat manusia. Apalagi bila tradisi literasi dibarengi dengan tradisi menulis, semakin memacu dinamika intelektual dalam membangun peradaban umat manusia yang berkualitas secara material dan immaterial.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!