****
Meski tak berbekal mesiu dan tak bersandang senapan canggih, kegigihan suku Dayak kala itu dalam mempertahankan tanahnya dari kesewenangan penjajahan patut kita teladani. Kisah-kisah heroik yang langka dituturkan ini harusnya -paling tidak- bisa turut diulas dalam setiap momen peringatan Hari Pahlawan.
Meski perjuangan-perjuangan mempertahakan dan mendapatkan kemerdekaan seolah terpusat di Jawa, namun kita sebaiknya tidak menutup mata terhadap perjuangan-perjuangan masyarakat dan pahlawan yang jarang dikenal namanya, mereka adalah sosok-sosok yang berani memperjuangkan setiap jengkal tanah nusantara dari rongrongan kolonialisme. Pahlawan-pahwalan yang jarang kita kenal namanya ini rela menumpahkan darahnya dan mencurahkan segenap kemampuannya untuk menyusun pilar demi pilar persatuan, merebut kembali kedaulatan agar kelak, bangsa ini dapat dipimpin oleh kaumnya sendiri.
Relief Depan Museum Menggambarkan Kehidupan, Budaya dan Perjuangan Rakyat Kalimantan Barat (Dok. Pribadi)
Â
Sumber : Penuturan Kurator dan Guide Museum Negeri Kalbar, dibantu sumber detail dari (Wikipedia.com)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H