Peserta dari Malaysia - sumber: Kwartir Nasional Gerakan Pramuka
- Setiap kegiatan kepramukaan kita dapat menyalurkan bakat dan ketrampilan kita ke hal yang positif.
- Mendapatkan pembinaan akhlak dan budi pekerti sehingga dapat menjadi insan generasi penerus bangsa yang jujur dan berintegritas.
- Sebagai tempat untuk saling memiliki rasa toleransi tanpa melihat perbedaan suku, agama, ras, dan budaya.
Sumber: Kwartir Nasional Gerakan Pramuka
Sumber: Kwartir Nasional Gerakan Pramuka
Kiranya Jamnas 2016 ini dapat memberi semangat bagi teman-teman yang tidak ikut Jamnas kali ini, untuk mau mengikuti Pramuka, karena Pramuka itu Keren, Gembira, dan Asyik.
Selamat Hari Pramuka ke-55 dan Selamat Mengikuti Jamnas 2016
Salam Pramuka
@hantustommy
Sumber: Ref. 1; Ref. 2; Ref. 3
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!