Mohon tunggu...
Hanifa Salma Nurlaili
Hanifa Salma Nurlaili Mohon Tunggu... Mahasiswa - penyuka indomie dan esteh

Mahasiswa Ilmu Komunikasi Sunan Kaljaga 21107030009

Selanjutnya

Tutup

Love Pilihan

Temukan Bahasa Cintamu, Inilah 5 Bahasa Cinta yang Wajib Kamu Ketahui!

4 April 2022   04:25 Diperbarui: 4 April 2022   05:54 251
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

2. quality time

Bahasa cinta yang ini adalah tentang bagaimana kita memberikan perhatian penuh yang kamu miliki. Bebas dari gangguan TV, handphone, ataupun hal hal lain seperti pekerjaan. Fokus kamu hanya tertuju pada pasanganmu.

Orang yang memiliki bahasa cinta ini merasa dicintai dan dihargai ketika pasangannya sengaja meluangkan waktu untuk bersama tanpa adanya gangguan apapun.

Macam macam dari quality time ini

  • Quality conversation

Mengobrol adalah hal yang paling mudah untuk dilakukan dimana saja asalkan tempat itu membuat nyaman antara satu orang dengan pasangannya. Biasanya kegiatan yang dilakukan adalah berbicara dan mengobrol atau bahasa yang sering digunakan saat ini adalah deeptalk. Saat berbicara atau mendengarkan cerita dari pasangan kamu, hendaknya kamu fokus dengan apa yang sedang dibicarakan, tidak memotong pembicaraan dan tidak pula memaksakan saran dan kehendak.

  • Quality activites

Kesiapan sebuah pasangan dalam melakukan aktivitas bersama dan menghabiskan waktu bersama passangan merupakan hal yang sangat menyenangkan apalagi orang yang bisa memperlakukan kita dengan baik. Banyak kegiatan yang bisa dilakukan untuk menghabiskan waktu bersama pasangan seperti menonton film entah di bioskop ataupun menggunakan media lain, berjalan jalan santai di sebuah wahana atau taman, dan masih banyak lagi

3. receiving gifts

Orang yang memiliki bahasa cinta receiving gifts akan merasa dicintai ketika ia diberi hadiah. Dengan kata lain, orang ini memerlukan tindakan atau bukti nyata daripada sekedar kata-kata.

Dia tidak hanya menghargai hadiah yang diberikan, namun juga usaha dan waktu yang diberikan untuk memilih hadiah tersebut. Hadiah yang diberikan juga tidak perlu yang mahal dan mewah cukup sederhana dan memberikan kesan

4. acts of service

Seseorang yang memiliki love language ini merasa dicintai ketika pasangannya melakukan hal-hal yang manis untuknya. Hal-hal itu bisa dimulai dari hal yang kecil dan dianggap remeh seperti membawakan makanannya ketika di sebuah makanan cepat saji, memberikan jaket saat kedinginan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun