Mohon tunggu...
Hanesya Izzah Salsabillah
Hanesya Izzah Salsabillah Mohon Tunggu... Mahasiswa - ---

----

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Menumbuhkan Minat Menggambar dan Manfaatnya bagi Anak Usia Dini

18 Juni 2023   18:47 Diperbarui: 18 Juni 2023   19:01 259
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Menggambar merupakan salah satu kegiatan yang menarik perhatian anak-anak. Biasanya, di usia 1-2 tahun, rasa tertarik akan menggambar itu mulai muncul. Meski sebatas corat-coret dengan apapun yang dapat mengeluarkan warna, anak-anak biasanya menyukainya.Teknik menggambar untuk anak usia dini jelas berbeda dengan usia-usia di atasnya.

Diperlukan pendekatan khusus kepada anak usia dini sehingga sisi ini dapat muncul dan dimaksimalkan dengan baik. Perlu dipahami bahwa anak-anak juga merupakan komunikator yang efektif; dan dengan menggambar, anak-anak dapat belajar untuk memaknai sesuatu sekaligus dengan bebas menuangkan pikiran, ide, serta perasaan.

Untuk mengeksplorasi kemampuan anak usia dini dalam berseni, berikut cara mengajarkan teknik menggambar; 

(1)Membuat garis horizontal dan vertikal

Terdengar sepele, tapi membuat garis ternyata membutuhkan teknik yang tepat agar lurus dan rapi. Sebagai teknik dasar, kemampuan anak membuat garis horizontal dan vertikal tidak datang secara berbarengan.

(2)Membuat garis miring atau lengkung

Anak-anak biasanya lebih baik dalam membuat garis miring atau lengkung. Hal ini dikarenakan kebiasaan anak untuk corat-coret secara asal-asalan, sehingga awalnya biasanya sedikit asal-asalan.

(3)Menggambar bentuk kotak

Saat anak anda mulai menggambar bentuk, Anda dapat mengajaknya melakukan hal-hal yang diketahui dan menggambarnya menjadi kotak. 

(4)Menggambar bentuk segitiga

Setelah membuat kotak, bisa melanjutkan ke teknik menggambar segitiga. Sebagai permulaan, Anda bisa menggunakan titik-titik sebagai panduan. Gambarlah tiga titik pada kertas dengan posisi acak, kemudian minta anak menggambar garis yang menghubungkan ketiga titik tersebut hingga membentuk segitiga. Objek atau gambar yang bisa dijadikan panduan antara lain atap, cone es krim, pohon cemara, dan lainnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun