Negeri ku
Kata orang kau gemah, ripah, loh jinawi
Kau memiliki garuda yang kepahan sayapnya
Mampu mengarungi Nusantara
Garuda yang memiliki cakar nan kuat cengkramannya
Mampu berpegang teguh pada hakikatnya
Ku tak menyalahkan mu tentang perihal yang saat iniÂ
Menjadi tumpukan suara-suara khalayak umum
Waktu dini hari suara gemricik air mulai terdengar
Sebagai bukti bahwa masih banyak manusia
Manusia yang menginginkan kedamaikan untukmu
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!