Menurutnya, politik uang dapat diredam dengan tumpuan dua organisasi, yakni partai politik dan organisasi masyarakat. Bila kedua elemen tersebut sepakat tidak ada mahar politik ketika mencalonkan diri lewat parpol dan tidak ada politik transaksional dengan ormas, maka politik uang bisa diredam, biaya politik menjadi murah. (*)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!