6. Bila ada keluhan sakit mata pada anak, segera periksakan ke dokter mata.
7. Orangtua membuat aturan 'screen time' untuk membatasi anak berlama-lama melihat gadget.
Demikian tips untuk mencegah sakit mata pada anak akibat meningkat aktivitas online. Mencegah lebih baik daripada mengobati. Semoga bermanfaat. (*)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!