5. Sebagai pembuka jalan untuk peluang baru
 Personal branding akan membantu para caleg untuk mudah di ingat orang lain dan membuka jalan dan peluang baru yang menguntungkan di masa depan.
Personal  branding merupakan salah strategi marketing politik untuk menciptakan keunggulan positioning.  Positioning dalam politik di didefinisikan sebagai aktifitas untuk menanamkan kesan di benak pemilih agar dapat membedakan  produk politik berupa janji politik,  visi misi kandidat, ideologi partai politik,  dan figur kandidat.Â
Positioning politik yang baik akan memudahkan pemilih untuk membedakan  satu caleg dengan caleg lainnya yang akan mempengaruhi pemilih untuk menentukan pilihannya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H