*Kondisi Ketenagakerjaan di Indonesia Pasca Pandemi*
Pandemi COVID-19 telah membawa dampak signifikan pada berbagai sektor, termasuk ketenagakerjaan di Indonesia. Pasca pandemi, kondisi ketenagakerjaan menunjukkan tanda-tanda pemulihan, meskipun masih banyak tantangan yang harus dihadapi.
*Tingkat Pengangguran dan Pekerjaan*
Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS), tingkat pengangguran terbuka di Indonesia menurun dari 6,49% pada tahun 2021 menjadi 5,86% pada tahun 2022. Peningkatan jumlah penduduk yang bekerja sebanyak 4,2 juta orang menunjukkan bahwa pasar tenaga kerja mulai pulih. Program-program pemerintah seperti Perluasan Kesempatan Kerja Berbasis Kawasan berperan penting dalam pencapaian ini, khususnya dalam meningkatkan jumlah angkatan kerja yang bekerja.
*Tantangan dalam Ketenagakerjaan*
Meskipun begitu, tantangan besar masih ada. Sebagian besar penduduk bekerja, yaitu sekitar 54,59%, masih berpendidikan rendah (SMP ke bawah), dan 59,11% pekerja berada di sektor informal. Selain itu, perkembangan di Indonesia juga menurun semenjak adanya COVID-19 di dalam kehidupan, ekonomi menurun se turun turun nya.Â
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI