Setiap malam mestinya kau hadir menemani gelap
Kau tercipta untuk menerangi kegelapan malam
Dengan sinarmu yang hangat dan penuh pesona
Jadikan malam seperti siang
Malam ini kau malu-malu
Menyapa malam dengan seyummu
Mungkin kau menunggu bintang gemintang
Memenuhi langit malam
Rembulan sinarmu membawa kenangan
Ketika kata cinta dia ucapkan padaku
Kau saksikan bersama bintang
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!