Ada hak tetangga yang harus kita laksanakan
1. Kita bantu bila membutuhkan
2. Kita gembirakan bila tetangga sedang susah atau ada masalahÂ
3. Kita jenguk dan doakan bila sakit
4. Kita takjiyah, rawat jenazah, kita solatkan dan kita makamkan bila ada tetangga yang meninggal dunia.
Apa duka hidup bertetangga?
Kita anggap saja bahwa hidup bertangga itu menyenangkan, penuh motivasi dan saling membantu serta saling meringankan beban dalam hidup, kalaupu ada masalah sedikit, ketidak cocokan dan mungkin juga pertengahan bahkan permusuhan segera kita selesaikan dengan cara yang terbaik untuk semuanya.
Atau kita anggap bahwa hidup bertetangga itu menyenangkan dan tak ada masalah, beres.
Kota Pudak, 15 Oktober 2022
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H