Mohon tunggu...
Hafizh Arya
Hafizh Arya Mohon Tunggu... Jurnalis - Penulis Artikel Lepas

Hallo, Saya Hafizh Arya, penulis artikel lepas. Selamat membaca :)

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Wajib Dicoba Kalau Wisata Kuliner di Aceh

29 Juni 2022   21:30 Diperbarui: 29 Juni 2022   21:35 542
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kalau kamu suka dengan masakan bebek, maka kamu wajib untuk mencoba menu khas aceh yang satu ini. Bu Sie Ite jika di terjemahkan artinya adalah nasi gulai bebek dan sudah pasti bahan utamanya adalah bebek atau itik. Kuah kari yang begitu gurih dan bumbunya pernuh dengan rempah-rempah khas aceh.

Bu sie itek tersedia dalam dua sajian, yakni bu die itek puteh atau bu sie itek meurah. Kalau masak meurah, kuahnya berwarna merah karena di masak dengan bumbu cabe merah sehingga rasanya cukup pedas. Sedangkan puteh kuahnya berwarna putih dan sekilas seperti opor ayam dan tidak pedas.

Masakan berkuah yang satu ini sanggat di germari masyarakat aceh. Karena daging itik yang di masak menggunakan bumbu khas dengan rasa rempah yang kuat agar tidak bau amis.

  • Eungkot Keumamah

Sumber: Tripzilla
Sumber: Tripzilla

Eungkot Keumamah merupakan masakan yang terbuat dari ikan tuna dan ikan tongkol. Ikan tersebut biasanya akan di rebus, di balur dengan abu dapur dan di keringkan sampai keras, baru setelah itu di potong-potong untuk di olah.

Ikan kemudian di masak dengan santan kelapa, cabai, kentang serta bahan rempah khas aceh lainnya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun