Tahap pertama
Pertama pilih indukan yang usianya sudah memasuki 5 bulanÂ
Kemudian siapkan ember untuk tempat pemijahan ikan , daun Ketapang , dan garam ikanÂ
Pemijahan ikan cupang bersifat secara alami .Â
Fungsi daun Ketapang untuk menghilangkan kadar pH dalam air dan ikan menjadi lebih nyaman
Fungsi kedua dari daun Ketapang yauitu untuk mempercepat mutasi warna pada di ikan cupangÂ
Fungsi garam ikan untuk menghilangkan jamur yang ada pada ikan agar ikan tetap sehat dalam
Proses pemijahanÂ
Tahap keduaÂ
Masukan kedua ikan indukan jantan dan betina ke dalam ember pemijahan , tetapi ikan betina
Di pisahkan ke dalam botol dan tetap di dalam ember pemijahan agar si jantan membuatÂ
Gelembung untuk tempat telurnya nanti . Tunggu sampai 1 hari
Tahap ketiga
Kalau sudah 1hari dah sudah ada gelembung untuk tempat telurnya , keluarkan indukan betina
Dan satukan di ember pemijahan yang sudah ada indukan jantan nya . Tunggu sampai 2hari
Kemudian pisahkan indukan betina nya agar tidak di makan oleh indukan BenitaÂ
Tahap ke empatÂ
Telur sudah metenas dan mendadi anakan ikan cupang yang di sebut burayak , pindahkan keÂ
Tempat kolam pembesaran kalau burayak sudah berumur 7hari .Â
Pakan untuk burayak ikan cupang seperti kutu air , kuning telur , dan artrmiaÂ
Tunggu sampai ikan berusia 3 bulan baru ikan bisa di jual ke pasaranÂ
TerimakasihÂ
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI