Mohon tunggu...
Inovasi

Bagaimana Perdagangan Elektronik?

19 April 2016   08:49 Diperbarui: 19 April 2016   10:55 17
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bagaimana perdagangan elektronik yang sebenarnya !!!

Perdagangan elektronik biasanya di sebutkan sebagai E-Comerrce yaitu suatu transaksi yang dilakukan secara jual beli melalui transaksi online dari tempat manapun yang berbagai macam jenisnya. Jadi dapat dikatakan perdagangan elektronik sebagai suatu proses berbisnis dengan menggunakan teknologi yang bisa berhubungan dengan perusahaan baik jasa maupun dagang antara konsumen dengan produsen dalam bentuk penukaran atau penjualan barang, servis, dan informasi secara elektronik.

            Yang dapat saya ketahui bahwa  perdagangan elektronik sering dilakukan oleh pembisnis yang didalamnya terdapat jaringan elektronik seperti internet maupun media lainnya, siapapun yang dapat mempunyai jaringan internet dapat berpartisipasi dalam kegiatan perdagangan elektronik yang didalmnya terdapat berbagai macam jenis.

Bermacam-macam, perdagangan elektronik diantaranya :

1.      Dari segi komunikasi, seperti halnya pengiriman barang, layanan, informasi, atau pembayaran melalui jaringan komputer, 

2.      Dari segi bisnis, seperti halnya  jual beli online yang terdapat berbagai macam jenisnya pada perusahaan yang di jualnya.

3.      Dari segi pelayanan suatu alat yang memenuhi keinginan perusahaan, konsumen, dan manajemen untuk memangkas biaya layanan ketika meningkatkan kualitas barang dan kecepatan layanan yang terdapat pada pengiriman.

 

Beberapa komponen yang dilakukan dalam perdagangan elektronik yaitu :

Produk,  suatu perusahaan yang bisa menghasilkan barang.
Tempat menjual produk, internet yang mempunyai hosting
Cara menerima pesanan,  jaman sekarang order melalui via internet maupun media sosial sms ataupun email. Biasanya jaman sekarang lebih canggih menggunakan BBM, whatsap, line, Instagram ataupun aplikasi lainnya.
Cara pembayaran, Cash atau kartu kredit melalui tranfer via ATM, dll.
Metode pengiriman, pengiriman bisa dilakukan melalui paket / ongkir, dll.
Customer service, email, formulir on-line, FAQ, telpon, chatting, dll.
 

Agar sebuah perdagangan antar pembeli dan penjual dapat dilakukan, harus ada satu proses tertentu sebagai berikut:

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun