Mohon tunggu...
Guntur Saragih
Guntur Saragih Mohon Tunggu... -

Saya adalah orang yang bermimpi menjadi Guru, bukan sekedar Dosen atau Trainer.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Hari Pahlawan Tanpa 10 November

10 November 2016   10:21 Diperbarui: 10 November 2016   10:38 76
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Memori pasca proklamasi yang kurang mendapatkan tempat dapat berakibat orientasi kenegaraan hanya sekedar mencapai kemerdekaan secara formal yang terjadi di 17 Agustus 1945. Akibatnya,  kita lupa akan bahaya yang terus menerus merongrong. Kita lupa bahwa negeri Belanda masih terus tidak ikhlas menerima kemerdekaan kita, kita tidka boleh lupa negeri-negeri lain, atau musuh-musuh di dalam negeri masih bisa hidup dan kembali menjadikan kita sebagai negeri jajahannya.

Suara lantang Bung Tomo, seyogianya tidak kalah dengan suara khidmat Bung Karno membacakan Proklamasi. Semoga besok ada film atau drama musikal yang dapat memberikan penyegaran memori heroik 10 November. Semoga suasana surabaya dapat kita hidupkan, agar perayaan hari pahlawan dapat dirayakan dengan konteks 10 November.

Semoga Presiden Jokowi dapat menciptakan apresiasi hari pahlawan nasional dengan menghadirkan 10 Novembernya, semoga peristiwa heroik Indonesia mengalahkan sekutu (bukan hanya Belanda) dapat memberikan inspirasi kepada kita betapa kuatnya Indonesia di hari tersebut, kita tidak lagi hanya mampy bertarung dengan negeri penjajah Belanda, tetapi dengan komplotan sekutu, kita tidak lagi hanya mengenang melepaskan diri dari penjajah, namun kita juga mampu melawan kompolotan penjajah antar negara.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun