Sebagaimana diketahui, Onic Kairi dinaturalisasi pada awal Juli tahun lalu.
Apakah kebetulan ini pertanda bahwa Kairi bakal dipulangkan ke Filipina dan disusul Albert (Neilsen) yang bakal pindah ke tim Onic Esports?
Jika rumor tersebut adalah benar demikian, berarti roster Onic Esports pada ajang MPL season 12 nanti berarti akan diisi oleh, nama-nama berikut:
- Onic Kiboy
- Onic Buttsss
- Onic CW
- Onic Sanz
- Onic Albert (Nielsen)
Sebagai catatan, MPL season 12 akan menghadirkan tim Onic Esports yang baru, dan dijadwalkan mulai pada awalan bulan Agustus 2023.***
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H