1. tata kelola surat
2. tata kelola laporan dan LPJ
3. membuat bank data.
serta fungus dari kesekretariatan sendiri adalah,
1. mengadakan pencatatan untuk semua kegiatan manajemen,
2. sebagai pelaksana pusat ketatausahaan,
3. sebagai alat komunikasi organisasi, dan
4. sebagai pusat dokumentasi.
Seorang sekretaris sendiri harus bisa menjalin hubungan dengan baik antara sekretaris dan pemimpin atau sekretaris dengan pihak-pihak luar yang berkaitan dalam batas-batas kedinasan. Juga, seorang sekretaris harus mampu menjaga rahasia dari organisasi atau kelompoknya saat berkomunikasi dengan pihak lain.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H