Mohon tunggu...
guepedia
guepedia Mohon Tunggu... -

Jembatan bagi penulis-penulis yang ingin menerbitkan karya tanpa mengeluarkan biaya sepeserpun. Ayo menulis, ayo berkarya! More Info: guepedia.com email: guepedia@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup

6 Harta Karun dari Membaca Buku

1 Februari 2016   15:09 Diperbarui: 1 Februari 2016   15:42 42
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

 

 Sumber Gambar

Membaca buku biasanya dilakukan oleh sebagian orang untuk mengisi waktu luang atau sekedar memenuhi kebutuhan belajar, tapi tahukan anda bahwa kegiatan membaca buku ternyata menyimpan harta karun yang dapat kita raup sepuasnya? Membaca buku dapat memberikan asupan vitamin untuk otak anda. Mengapa demikian? sebab, hanya lewat membaca bukulah kita mampu menumbuhkan saraf-saraf di kepala kita. Aktivitas membaca buku menggabungkan banyak aktivitas penting lain. Berikut harta karun yang bisa kita dapatkan ketika membaca buku:

Refreshing

Hiburan tidak melulu tentang musik, komedi,  maupun hal-hal lain yang berhubungan dengan keramaian. Membaca buku juga merupakan refreshing yang dapat menghibur pembacanya.

Meningkatkan Daya Konsentrasi

Anda perlu memusatkan perhatian agar sebuah teks yang Anda baca dapat memberikan manfaat kepada Anda. Hal ini dapat membantu anda dalam meningkatkan daya konsentrasi pada pikiran anda.

Mengasah Daya Ingat

Apabila Anda menemukan hal-hal menarik dari sebuah buku, Anda dapat memberikan tanda (seperti menstabilo atau memberikan catatan di pinggir-pinggir marjin buku). Hal seperti ini akan melatih daya ingat dalam memori otak anda. Karena dari warna stabilo yang anda goreskan pada tulisan akan mempermudah anda pada isi yang anda anggap penting.

Menambah Wawasan dan Kosakata

Dengan membaca buku dapat mengisi kepala kita tentang berbagai macam informasi baru yang selama ini belum kita ketahui yang kemungkinan besar hal tersebut dapat berguna bagi kita nantinya. sebuah kalimat yang menarik akan membuat saraf-saraf di otak Anda bekerja secara efektif. Tiba-tiba saraf-saraf itu berhubungan dan membuat Anda dapat menemukan sesuatu yang baru.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun