Mohon tunggu...
Kompasianer METTASIK
Kompasianer METTASIK Mohon Tunggu... Lainnya - Menulis itu Asyik, Berbagi Kebahagiaan dengan Cara Unik

Metta, Karuna, Mudita, Upekkha

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Dhamma Cakka Pavatana Sutta

4 Agustus 2023   05:55 Diperbarui: 4 Agustus 2023   05:58 343
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sunyi nan suci,
bersinar teranglah bulan purnama,
di Taman Rusa Isipatana,

saat Sang Buddha berkotbah,
memutar roda Dhamma yang pertama kali,
bagi manusia dan para dewa,

lima pertapa duduk beranjali,
alam semesta menjadi saksi,
Dhamma Cakka Pavatana Sutta telah dibabarkan,

yang menggetarkan dan mengguncang dunia,
yang tak dapat dihentikan oleh siapapun juga, 

Delapan Jalan Utama sebagai pedomannya,
Empat Kesunyataan Mulia pegangannya,

inilah hari Asadha lengkapnya Tiratana,
Tiga Perlindungan tertinggi,
terhadap Buddha, Dhamma, dan Sangha.

**

Mokokerto, 04 Agustus 2023
Penulis: Lily Setiawati Utomo, Kompasianer Mettasik

Penulis Puisi Dhamma

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun