Mohon tunggu...
Greg Satria
Greg Satria Mohon Tunggu... Wiraswasta - FOOTBALL ENTHUSIAST. Tulisan lain bisa dibaca di https://www.kliksaja.id/author/33343/Greg-Satria

Learn Anything, Expect Nothing

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Terlengkap! Inilah Seluruh Nominator Ballon d'Or 2024

9 September 2024   19:18 Diperbarui: 9 September 2024   19:39 506
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi trofi Ballon d'Or 2024. Photo by FRANCK FIFE / AFP via kompas.com

Prediksi : 1. Aitana Bonmati, 2. Caroline Graham Hansen, 3. Salma Paralluelo

Berikut adalah 30 nominator Pemain Sepak Bola Wanita Terbaik versi Ballon d'Or :

  • Aitana Bonmati - Barcelona/Spanyol
  • Lauren Hemp - Man City/Inggris
  • Trinity Rodman - Washington Spirit/Amerika Serikat
  • Tarciane - Corinthians/Houston Dash/Brasil
  • Barbra Banda - Shanghai RCB/Orlando Pride/Zambia
  • Ada Hegerberg - Lyon/Norwegia
  • Manuela Giugliano - Roma/Italia
  • Mallory Swanson - Chicago Red Stars/Amerika Serikat
  • Glodis Viggosdottir - Bayern Munich/Islandia
  • Mariona Caldentey - Barcelona/Arsenal/Spanyol
  • Lauren James - Chelsea/Inggris
  • Lea Schuller - Bayern Munich/Jerman
  • Patri Guijarro - Barcelona/Spanyol
  • Gabi Portilho - Korintus/Brasil
  • Tabitha Chawinga - PSG/Lyon/Malawi
  • Carolina Graham Hansen - Barcelona/Norwegia
  • Lindsey Horan - Lyon/Amerika Serikat
  • Sjoeke Nusken - Chelsea/Jerman
  • Yui Hasegawa - Man City/Jepang
  • Lucy Bronze - Barcelona/Chelsea/Inggris
  • Salma Paralluelo - Barcelona/Spanyol
  • Giulia Gwinn - Bayern Munich/Jerman
  • Khadija Shaw - Man City/Jamaika
  • Grace Geyoro - PSG/Prancis
  • Alexia Putellas - Barcelona/Spanyol
  • Sophia Smith - Portland Thorns/Amerika Serikat
  • Ewa Pajor - Wolfsburg/Barcelona/Polandia
  • Alyssa Naeher - Chicago Red Stars/Amerika Serikat
  • Mayra Ramirez - Levante/Chelsea/Kolombia
  • Marie-Antoinette Katoto - PSG/Prancis

3. Men's Club of The Year (Klub Sepak Bola Pria Terbaik)

Menjadi nominator untuk kategori ini adalah klub Real Madrid, Bayer Leverkusen, Manchester City, Borussia Dortmund, dan
Girona.

Girona menjadi klub Cinderella pada musim lalu dengan pencapaiannya mencapai Zona Liga Champions. Bersama dengan Borussia Dortmund yang menjejak Final UCL, keduanya mungkin akan terlempar dari tiga besar.

Real Madrid dengan juara La Liga dan UCL berada di pole position, sedangkan Bayer Leverkusen yang hanya memperoleh satu kekalahan atas Atalanta di Final Europa League akan bersaing ketat dengan Manchester City di posisi runner-up.

Efek kejutan dari tim asuhan Xabi Alonso yang menguasai Bundesliga akan menjadi sedikit keuntungan di mata jurnalis. Manchester City dengan Premier League dan Carabao Cup memang tak jelek, tetapi penurunan dari treble di musim sebelumnya membuat sang petahana bakal kehilangan posisi.

Prediksi : 1. Real Madrid, 2. Bayer Leverkusen, 3. Manchester City

4. Women's Club of The Year (Klub Sepak Bola Wanita Terbaik)

Case closed, Barcelona Femeni akan meraih gelar ini. Menguasai La Liga dan Copa De la Reina sekaligus Liga Champions adalah keunggulan klub asuhan Jonatan Giraldez. Pesaing mereka di kompetisi ini adalah tim wanita Olympique Lyon, Chelsea, PSG dan New York Gotham dari Amerika Serikat.

Bersaing di posisi runner-up, finalis Liga Champions Wanita Olympique Lyon akan bersaing ketat dengan Chelsea yang menjadi semifinalis Liga Champions sekaligus juara Premier League musim lalu.

Banyaknya pemain baru yang akhirnya sukses diintergasikan Emma Hayes ke dalam skuad The Blues, menjadi satu nilai tersendiri bagi tim yang banyak ditinggal Sam Kerr sepanjang musim karena cedera. 

Prediksi : 1. Barcelona, 2. Chelsea, 3. Olympique Lyon

5. Kopa Trophy (Pemain Sepak Bola Muda Pria Terbaik)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun