Mohon tunggu...
Greg Satria
Greg Satria Mohon Tunggu... Wiraswasta - FOOTBALL ENTHUSIAST

Learn Anything, Expect Nothing

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Matchday 4 Europa League: Duo Premier League Ingin Segera Lolos

9 November 2023   02:19 Diperbarui: 9 November 2023   03:43 420
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://www.dazn.com/

Toulouse (Rank 3 Grup E) 4-3-3 : Restes; Desler, Moussa Diarra, Nicolaisen, Suazo; Spierings, Sierro, Csseres Jr; Frank Magri, Aron Dnnum, Thijs Dallinga
Pelatih : Carles Martinez Novell

Liverpool (Rank 1 Grup E) 4-3-3 : Kelleher; Joe Gomez, Matip, Quansah, Tsimikas; Endo, Gravenberch, Elliott; Ben Doak, Luis Diaz, Cody Gakpo
Pelatih : Jurgen Klopp

Prediksi Toulouse vs Liverpool : 45:55


Preview West Ham vs Olympiakos

West Ham United punya misi untuk membalaskan dendam atas kekalahan mereka di Georgios Karaiskakis Stadium dari Olympiakos bulan lalu. Gol-gol dari Fortounis dan Rodinei di babak pertama hanya mampu dibalas Paqueta di ujung laga. Juara Conference League musim lalu ini butuh tiga poin untuk segera meninggalkan Freiburg yang poinnya sama dengan mereka di puncak grup.

David Moyes dapat menduplikasi strategi mereka ketika mengalahkan Arsenal di Carabao Cup. Jarrod Bowen dimainkan sebagai false nine, dibelakangnya ada Paqueta dan Mohammed Kudus sebagai doubble trequartista. Segitiga pemain kidal ini begitu hidup dalam berotasi mencari celah untuk menyerang.

Lawannya kini tentu tidak ingin dikalahkan dengan mudah. Daniel Podence yang eks Wolverhampton tentu mengenal iklim permainan klub-klub Premier League. Ia akan ditemani kapten tim Fortounis di area sepertiga lawan.

Tim asuhan Diego Martinez harus melupakan laga buruk di pertandingan liga terakhir melawan PAOK. Sebagai tuan rumah, mereka malah ditekuk 2-4 di kandang, Hasil yang membuat mereka tertahan di ranking ke-2 Liga Yunani.

West Ham tentunya diuntungkan dukungan puluhan ribu supporternya di Olympic Stadium London. Mereka ingin lolos segera ke babak selanjutnya, untuk merangkai kisah indah back-to-back gelar kejuaraan Eropa. 

Perkiraan Formasi :

West Ham United (Rank 1 Grup A) 4-3-3 : Areola; Kehrer, Mavropanos, Aguerd, Cresswell; Ward-Prowse, Soucek, Lucas Paqueta; Kudus, Bowen, Benrahma
Pelatih : David Moyes

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun