Nisa
2. Contoh surat izin sekolah karena kerabat meninggal dunia
Jakarta, 30 Mei 2023
Yang terhormat,
Bapak/Ibu guru wali kelas 5 A
SDN 01 Cimanggis
Di tempat
Dengan hormat,
Saya atas nama siswa yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama: Eka Melati
Kelas: 5 A
Dengan ini bermaksud untuk memohon izin tidak dapat mengikuti kegiatan belajar mengajar di sekolah pada Selasa, 30 Mei 2023 dikarenakan ada kerabat yang meninggal di hari ini. Kiranya Bapak/Ibu guru wali kelas berkenan memberikan izin kepada saya.
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!