Saat wudhu itulah, pada bagian wajah terkena air wudhu yang segar, maka menjadikan kulit kita juga senantiasa untuk terjaga kesegarannya.Â
Selain itu, saat kita wudhu dan mengusap muka secara tepat, kulit muka kita menjadi lebih kencang. Sehingga wajah kita tidak gampang kendur dan akan terlihat awet muda.
Nah, itulah sederet manfaat yang akan didapatkan oleh para wanita jika rajin melaksanakan sholat dhuha.Â
Jangan lupa juga untuk menjalankan sholat sunnah yang satu ini sesuai dengan waktu sholat dhuha yang telah ditentukan.
Dengan menjalankannya sesuai dengan waktu sholat dhuha, maka segala doa yang kamu panjatkan saat sholat juga akan lebih diijabah oleh Allah SWT. Jadi, jangan segan untuk melaksanakan sholat dhuha, ya.
Penulis: Nurul Ismi Humairoh
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H