Sampe merupakan alat musik tradisional yang berasal dari Kalimantan Timur. Sampe termasuk sebagai alat musik kordofon yang mampu mengeluarkan bunyi dari senarnya atau dawai. Bentuk dari alat musik ini cukup mirip dengan alat musik kecapi.
Itulah beberapa alat musik tradisional Indonesia beserta penjelasan lengkap daerah asal serta cara memainkannya. Dengan mengetahui ragam alat musik tradisional ini, diharapkan kita mampu melestarikan warisan budaya Indonesia yang satu ini.
Penulis: Nurul Ismi Humairoh
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H