Latar yaitu berisikan tempat, waktu, serta lingkungan sosial tempat terjadinya peristiwa itu diceritakan.
7. Amanat
Amanat adalah berisikan pesan yang diberikan oleh pengarang terhadap persoalan di dalam karya cerita fiksi tersebut.
8. Sudut Pandang
Sudut pandang yaitu cara pandang si penulis sebagai sarana untuk menyajikan para tokoh, Tindakan, latar, serta berbagai peristiwa yang terjadi untuk membentuk cerita dalam sebuah karya cerita fiksi untuk pembaca.
Unsur Ekstrinsik Cerita Fiksi
-
Keadaan subjektivitas pengarang.
Keyakinan.
Pandangan hidup yang keseluruhannya bisa mempengaruhi karya cerita fiksi yang ditulis.
Psikologi.
Pandangan hidup
Itulah pembahasan mengenai kaidah kebahasaan serta unsur yang ada di dalam cerita fiksi yang harus kamu ketahui.
Penulis: Nurul Ismi Humairoh
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H