Mohon tunggu...
Gramedia Official
Gramedia Official Mohon Tunggu... Lainnya - Tempat kamu mencari buku 📚

📖 Halaman untuk pecinta buku. Dari trivia, review, hingga rekomendasi buku dari #SahabatTanpaBatas-mu. 🤗

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno Pilihan

Mengenal Konsep Elastisitas Gaya Pegas dan Kaitannya dengan Hukum Hooke

12 September 2022   10:34 Diperbarui: 12 September 2022   11:09 3323
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Photo by skitterphoto on Pixabay

Pegas yang  mudah direntangkan seperti karet gelang akan mengembang sangat besar meskipun gaya yang diberikan relatif kecil. Sebaliknya, pegas yang tidak mudah meregang, seperti  pegas baja, panjangnya relatif sedikit meregang bahkan ketika gaya yang cukup besar diterapkan. 

Sifat-sifat yang ada di masing-masing pegas ini dijelaskan oleh konstanta gaya  pegas itu sendiri. Pegas yang mudah meregang, seperti  karet gelang, memiliki konstanta gaya yang  kecil. Sebaliknya, pegas yang tidak mudah meregang  memiliki konstanta gaya yang  besar. 

Secara umum, apa yang ditemukan Hooke dapat dirumuskan sebagai berikut:

F = k. x

Keterangan:

F = gaya yang diberikan pada pegas (N)

k = tetapan gaya pegas (N/m)

x = pertambahan panjang pegas (m)

Nah, itulah konsep elastisitas gaya pegas dan hubungannya dengan Hukum Hooke. Dalam praktiknya gaya pegas adalah jenis gaya dalam ilmu fisika yang perlu kamu pahami karena banyak terapannya dalam kehidupan sehari-hari. 

Penulis: Lala

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun