Mohon tunggu...
Gratia Riechela
Gratia Riechela Mohon Tunggu... Mahasiswa - Pemudi Harapan Pemuda

berani kotor itu baik - Rinso

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Memahami Jurnalisme Multimedia

28 Februari 2023   08:20 Diperbarui: 28 Februari 2023   09:17 236
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Dreamstime.com

Oleh karena itu dapat dikatakan bahwa jurnalisme multimedia adalah jurnalistik kontemporer yang didalamnya terdapat elemen audio, foto, video, teks, animasi, dan infografis menjadi paket berita atau sajian informasi.

Namun, pada dasarnya jurnalisme multimedia berbeda dengan jurnalisme online. 

Menurut Mark Deuze dalam What is Multimedia Journalism? (2004), jurnalisme online tidak didorong oleh tujuan multimedia yang menggabungkan berbagai bentuk konten seperti teks, audio, gambar, animasi, atau video ke dalam satu presentasi interaktif.

 Di sisi lain, penggunaan berbagai media dilihat sebagai peluang, tetapi bukan sebagai elemen penting yang meningkatkan kehadiran online jurnalistik. 

 Elemen dalam Multimedia

 Menurut munir (2015:16-19), multimedia adalah penggunaan berbagai jenis media seperti teks, grafik, audio, animasi dan video, yang kemudian dipadukan dengan komponen-komponen interaktif untuk menyampaikan informasi.

disimpan. 

Adapun elemen-elemen multimedia yaitu:

  • Teks

 Teks adalah kelompok kalimat yang dirancang untuk menjelaskan materi pembelajaran agar pembaca dapat dengan mudah dan cepat memahaminya.

 Teks adalah bagian integral dari penggunaan komputer, dan elemen ini adalah dasar dari pengolah kata berbasis multimedia. Teks juga dapat digunakan untuk mendeskripsikan gambar. 

  • Grafik 

Grafik merupakan salah satu komponen penting dalam multimedia, dan gambar disini merupakan contoh penggunaan grafik. Gambar adalah cara yang tepat untuk menyajikan informasi. 

  • Gambar

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun