1. Jika ayah memiliki sebuah pita dengan panjang 560 M. lalu ibu membelikan ayah pita sebanyak 240 M. Berapa panjang pita yang dimiliki oleh ayah sekarang dalam centimeter?
Untuk mengerjakan soal cerita di atas, kamu perlu menuliskan segala informasi yang ada di soal dengan rinci. contohnya sebagai berikut:
1.Dik: pita ayah 560MÂ
      dibelikan ibu 240 M
 Dit: berapa panjangh pita ayah dalam centimeter?
Jika kamu sudah menuliskan segala informasi yang ada di soal dengan rinci, maka langkah selanjutnya adalah menjawab soal tersebut.Â
Jawab: 540 + 240 = 800 M
Kenapa soal tersebut di jawab dengan cara di tambah? karena dalam soal tersebut ada kata "Jumlah"Â kata jumlah merujuk pada keseluruhan, artinya cara untuk mengetahuinya adalah dengan cara di tambah.
Setelah kita mengetahui seluruh pita yang dimiliki oleh ayah, sekarang tugas kita adalah mengubah 800 M itu ke dalam Centimeter. Meter ke Centimeter turun tangga sebanyak 2 kali yang artinya dikali dengan 100. Jadi untuk pengerjaannya adalahÂ
800 M = 800 x 100 CM
800 M = 80.000 CM