Mohon tunggu...
Chandra Kesuma
Chandra Kesuma Mohon Tunggu... Lainnya - Membahas Tentang Dunia Perfilman dan Hal Yang Aku Suka di Dunia

Hi Everybody, kenalin gue Chandra biar akrab, panggil aja cancan, aku suka menulis, apa lagi tentang hal yg berbau film. Aku suka banget nonton film, jadi konten yg bakal ak tulis sudah pasti mayoritas nya bakal review film dan rekomendasi film, Terimakasih sudah baca tulisan ku ya.

Selanjutnya

Tutup

Film

Series Resident Evil Netflix (2022) Adaptasi Paling Buruk?!

8 Maret 2023   11:14 Diperbarui: 8 Maret 2023   11:21 765
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://www.denofgeek.com/wp-content/uploads/2022/07/netflix-resident-evil-billie-jade-wesker.jpg?fit=3303%2C1920

https://www.denofgeek.com/wp-content/uploads/2022/07/netflix-resident-evil-billie-jade-wesker.jpg?fit=3303%2C1920
https://www.denofgeek.com/wp-content/uploads/2022/07/netflix-resident-evil-billie-jade-wesker.jpg?fit=3303%2C1920

Pada "sekarang" tahun 2036, T-virus telah mengurangi peradaban manusia menjadi 300 juta pengungsi yang tinggal di negara-kota bertembok dan pemukiman lainnya, dikelilingi oleh enam miliar zombie , namun di seri ini mereka menyebut nya zero, yang tertular penyakit dan menjadi gerombolan  kanibal yang berkeliaran. Organisasi paling kuat yang tersisa di Bumi adalah Umbrella Corporation, yang didukung oleh persenjataan militernya, yang melakukan perburuan global untuk Jade Wesker.

Masih banyak banget plot hole di series ini dan masih banyak misteri yg belum di ungkapkan, ending juga di buat sangat menggantung.

Serial ini kalau yang menonton nya buka fans dari seri game Resident Evil Pasti biasa aja dan mungkin menganggap serial ini bagus-bagus aja, namun berbeda dari sudut pandang  dari para fans , contoh nya aku sendiri yang merupakan penggemar seri game Resident evil, serial ini menurut ku mencoba membuat cerita baru namun mengadapatsi latar background konflik nya,namun Ekseskusi yang di hasil kan sangat tidak memuaskan hati para fans itu sendiri.

Ada beberapa karakter original dari game nya hadir di Serial ini namun di ubah menjadi sangat berbeda, dari cara pembawaan nya dan sikap serta sifatnya.

Akan tetapi seru aja di nikmati per episode nya waktu aku nonton series ini , Dan Sedikit merubah sudut pandang ku bahwa resident evil itu bukan sekedar aksi tembak-tembak an Zombie aja, melainkan Cara bertahan hidup dan moral manusia.

Sayang Nya Serial ini Batal Menuju Ke Musim ke -2 , yang diamana pihak Netflix sudah mengkonfirmasi bahwa serial ini tidak mendapakan kelanjutan ceritanya, karena mendapatkan ulasan dan jam tayang yang buruk. Dan sedikit SPOILER di ending Kita di kasih petunjuk kehadiran Ada wong, namun sayang kita tidak bisa melihat aksi nya di layar Gadget Kita.

Demikian lah Pembahasan dari Serial Resident Evil yang tayang di Netflix Tahun 2022 Kemarin, Dan Sedikit Keluh Kesah untuk Film Reboot nya  Yang berjudul Resident Evil : Welcome to Racoon City  juga mengecewakan Para Fans.

Tuliskan Pendapat Kalian tentang Serial yang satu ini , kita diskusi bareng, dan Terimakasih Sudah membaca tulisan ku ini sampai habis dan sampai bertemu lagi.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun